Penerapan Sistem Enterprise Resource Planning (ERP) pada Usaha Makanan Siap Saji

  • Diva Istighfarin Ayu Setianti Universitas Narotama
  • Maulidya Nanda Azizah Universitas Narotama
  • Aryo Nugroho Universitas Narotama
Keywords: odoo, ERP, Prototype, sistem informasi

Abstract

Analisis kebutuhan Enterprise Resource Planning (ERP) untuk usaha makanan siap saji adalah langkah penting dalam memastikan sistem yang diimplementasikan dapat meningkatkan efisiensi operasional, pengelolaan inventaris yang lebih baik, pelayanan pelanggan yang lebih baik, dan pertumbuhan bisnis yang berkelanjutan. Pengembangan prototype model adalah pendekatan untuk merancang dan menguji model, serta mendapatkan umpan balik dari pengguna atau pemangku kepentingan, sehingga memungkinkan identifikasi masalah dan perbaikan desain sebelum pengembangan penuh. Metode ini memungkinkan evaluasi sebelum versi finalnya dibuat, dengan tabel menunjukkan hasil pengujian yang telah dilakukan oleh peneliti pada fitur-fitur sistem ERP. Pengujian dilakukan oleh pemilik usaha langsung, dengan arahan peneliti mengenai hal yang perlu diuji pada sistem. Hasilnya menunjukkan bahwa fungsi sistem ERP berjalan baik, seperti yang diamati dari hasil wawancara dan observasi. Implementasi sistem menggunakan Odoo 11.0 telah berhasil dilakukan.

References

[1] J. Ma’ruf Fatoni and A. Nugroho, “Implementasi Open Source Enterprise Resource Planning Menggunakan Odoo Pada Layanan Internet Desa,” Hal Narotama; Jl. Arief Rachman Hakim, vol. 10, no. 2, pp. 593–121, 2023, [Online]. Available: http://jurnal.mdp.ac.id
[2] M. N. H. Alvianto, N. P. Adam, I. A. Sodik, E. Sediyono, and A. P. Widodo, “Dampak Dan Faktor Kesuksesan Penerapan Enterprise Resource Planning Terhadap Kinerja Organisasi: Sistematic Literature Review,” J. Nas. Teknol. dan Sist. Inf., vol. 7, no. 3, pp. 172–180, 2022, doi: 10.25077/teknosi.v7i3.2021.172-180.
[3] I. Zai, C. Cerina, K. S. Hartono, L. Longli, and S. Chen, “Analisis Penerapan Enterprise Resource Planning System Pada UMKM Erigo Apparel,” Glosains J. Sains Glob. Indones., vol. 3, no. 1, pp. 19–26, 2022, doi: 10.59784/glosains.v3i1.49.
[4] H. Suvia, A. R. Alamsyah, H. Mariano, and Christiana, “Analisa Penerapan Enterprise Resource Planning Pada Umkm Jastipliaangsistur,” J. Cakrawala Indones., vol. 1, no. 5, pp. 971–982, 2022, [Online]. Available: https://doi.org/10.53625/jcijurnalcakrawalailmiah.v1i5.1180
[5] A. Oktalia, Emilya, J. Agriffina, M. Ella, F. Cuandra, and N. B. Laulita, “Analisis Rantai Pasok Serta Sistem Enterprise Resource Planning Dalam Kinerja Operasional PT Nestle Indonesia,” Transekonomika Akuntansi, Bisnis dan Keuang., vol. 2, no. 3, pp. 127–144, 2022, doi: 10.55047/transekonomika.v2i3.134.
[6] J. Rahmadoni, P. Jugalo, and N. Saraswati, “Pengaruh Implementasi Enterprise Resource Planning (ERP) Apache Ofbiz Pada Kinerja UMKM Renyah.an,” J. Fasilkom, vol. 13, no. 02, pp. 312–317, 2023, doi: 10.37859/jf.v13i02.5067.
[7] O. F. Cuandra, R. A. Qadri, D. Yang, A. A. Yang, L. S. Yusuftan, and W. Ong, “Pengaruh Manajemen Rantai Pasok Berbasis Sistem Erp Dalam Peningkatan Kinerja Pt. Semen Gresik,” JCI J. Cakrawala Ilm., vol. 1, no. 9, pp. 60–68, 2022, [Online]. Available: http://bajangjournal.com/index.php/JCI
[8] H. Fadillah Effendi and S. Assegaff, “IT Helpdesk Ticketing System Berbasis Web Pada Bagian ERP (Enterprise Resource Planning) PT Perkebunan Nusantara VI,” J. Manaj. Sist. Inf., vol. 7, no. 3, pp. 340–354, 2022, doi: 10.33998/jurnalmsi.2022.7.3.173.
[9] D. hidayat fahrul, “ERP,” vol. 8, no. 4, pp. 31–41, 2023.
[10] M. F. Wahidin and I. G. Waluyo, “Perancangan Sistem Enterprise Resource Planning (ERP) Modul Inventory Menggunakan Odoo Pada CV. Multi Teknik Cemerlang,” JURIHUM J. Inov. dan Hum., vol. 1, no. 1, pp. 173–180, 2023.
Published
2024-06-24
How to Cite
Diva Istighfarin Ayu Setianti, Maulidya Nanda Azizah, & Aryo Nugroho. (2024). Penerapan Sistem Enterprise Resource Planning (ERP) pada Usaha Makanan Siap Saji. SATIN - Sains Dan Teknologi Informasi, 10(1), 70-80. https://doi.org/10.33372/stn.v10i1.1101